Senin, 08 April 2013

Sistem Komputer

Sistem Komputer

Teknologi komputer
Hardware
Komputer terdiri dari perangkat - perangkat yang dikelompokan menjadi dua macam diantaranya:

1. Hardware ialah perangkat keras komputer yang memiliki fisik dan bisa dipegang dan dilihat oleh mata. contoh: Harddisk, Cd - rom, motherboard, mouse, keyboard, dll

2. software ialah perangkat lunak komputer yang tidak memiliki fisik, software bisa digunakan tetapi tidak dapat dipegang karena tak memiliki fisik. software bisa disimpan di hardware. contoh: winamp, sistem operasi, Acdsee, dll.

Berdasarkan komponen tadi, komponen komponen tersebut dikelompokan lagi berdasarkan jenis fungsi komponen tersebut diantaranya:

1. Input: ialah komponen komputer yang digunakan untuk memasukan data dari pengguna ke komputer. contoh: Mouse, Keyboard, Joystick, scanner, dll.

2. Prosses: ialah komponen yang berfungsi untuk mengolah setiap masukan dari unit input. contoh: Prossesor, Memory.

3. output: ialah komponen komputer yang berfungsi untuk mengeluarkan setiap data yang berhasil diolah di unit prosses. contoh: monitor, speaker, printer, projektor, dll.

Prinsip kerja PC atau cara kerja PC atau Proses kerja Komputer yaitu Unit atau Bagian Input yang bertugas memberika masukan, memberi suatu input atau masukan ke dalam komputer, setelah data atau perintah yang diberikan input itu di terima oleh komputer maka unit proses ( prosessor ) bertugas untuk memprosesnya, setelah selesai bekerja maka prosessor memberikan hasilnya ke Unit atau bagian output.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar