Kamis, 11 April 2013

Cara Service Sound Card Laptop yang Rusak dengan memodifikasi sound card usb yang kita pasang di dalam body laptop :

Cara Service Sound Card Laptop yang Rusak dengan memodifikasi sound card usb yang kita pasang di dalam body laptop :

1. Buka casing Sound Card USB yang anda beli.

2. Buka casing laptop sehingga jalur mainboard kelihatan dan cari jalur port USB.

3. Hubungkan USB sound card dengan jalur port USB dengan menggunakan kabel. Jadi kita menggantinya yang biasanya kita colokkan ke port usb, kali ini kita langsung sambung dengan kabel ke port usbnya. Gunakan solder untuk menyambungnya.
Penting : jalur USB ada 4 kabel : positif 5v, data +, data -, dan ground. Jangan sampai terbalik dalam menyambungnya.




4. Hubungkan jalur jack Sound card USB dengan speaker laptop anda dengan menggunakan kabel yg di solder.

5. Tempatkan sound card USBnya di tempat yang kosong (tiap laptop berbeda layoutnya), kemudian rapikan kabelnya. Dan pastikan sound card tidak bergerak di dalam casing laptop, gunakan lakban atau sekrup jika perlu.

6. Souncard laptop yang tadinya rusak siap di coba.

Demikian Cara Service Sound Card Laptop yang Rusak, semoga bermanfaat.




sumber: http://ekohasan.blogspot.com/2011/06/cara-service-sound-card-laptop-yang.htmlhttp://ekohasan.blogspot.com/2011/06/cara-service-sound-card-laptop-yang.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar